Pohon Ajaib, Pohon Kelor Disebut Ampuh Melawan Virus Corona

Demikian juga Jurusan Teknik Lingkungan ITB dan Fakultas Kehutanan Universitas Mulawarman di pun menggunakannya untuk menjernihkan air permukaan (sungai, danau, kolam).

Paskah-Sekda-Nias-Selatan-Ikhtiar-Duha

Biji kelor juga dimanfaatkan sebagai bahan koagulan (bioflokulan) dalam proses pengolahan limbah cair pabrik tekstil.

Biji kelor ini mengandung zat aktif rhamnosyloxy-benzilisothiocyanate, yang mampu mengabsorbsi dan menetralisir partikel-partikel lumpur serta logam dalam air limbah atau air keruh.

Sekalipun air keruh kecokelatan penuh partikel lumpur bisa menjadi jernih dan layak dikonsumsi berkat biji kelor.

 

SUMBER

Simak berita dan artikel lainnya di  Google News


Leave a Reply