Kapolresta Tangerang Membagikan Sembako Kepada Jurnalis Yang Terdampak PPKM

, MimbarBangsa.co.id — Sesuai dengan komitmen pemerintah untuk membantu kalangan keluarga yang terdampak pandemi dalam masa PPKM Darurat Covid.Maka melalui Kapolresta Tangerang membagikan sembako () kepada jurnalis dari jaringan Nasrani – Provinsi Banten.(Jumat, 30 Juli 2021).

Paskah-Sekda-Nias-Selatan-Ikhtiar-Duha

Menurut Kapolresta Tangerang Kombes Pol.Wahyu Sri Bintoro, SIK, S.H., .Si, giat ini yang selama ini bersama-sama dengan Polresta Tangerang.

“Kegiatan ini untuk membantu para wartawan yang terdampak PPKM Darurat Covid dan sebagai perhatian kami kepada teman-teman jurnalis dari jaringan yang selama ini membantu tugas kepolisian di wilayah hukum Polresta Tangerang” ucap Kombes Pol. Wahyu Sri Bintoro – Kapolresta Tangerang.

Sementara Ketua Pewarna Prov Banten, Philip S Buulolo mengapresiasi dan berterima kasih langkah positif yang di lakukan oleh Kapolresta Tangerang. Ini yang bisa di contoh dan perlu di lanjutkan oleh setiap institusi lainya.
“Kapolresta Tangerang – Tigaraksa telah berkarya dengan baik, membagikan sembako dan obat -obatan, juga menyelenggarakan vaksinasi yang terus menerus dan tidak berhenti setiap hari “ujar Philip

Kapolresta Tangerang Kombes Pol.Wahyu Sri Bintoro berharap semoga dapat membantu para wartawan dari Pewarna.
“Semoga paket sembako ini bisa membantu kawan – kawan jurnalis Pewarna ya, nanti jika ada bantuan dalam bentuk lain kami menginformasikan melalui sekretariat Pewarna Banten ya” tegas Kapolresta Tangerang

Margareth salah satu dari jurnalis Pewarna Banten, mengucapkan terima kasih kepada jajaran Polresta Tangerang.
“Terima kasih kepada pak dan jajaran, kami jurnalis Pewarna telah di bantu dan diperhatikan, jadi tidak sia-sia semua dukungan dan karya kami di setiap ada giat Polres, bantuan dan yang lain kami tunggu ” ujar Margareth.

( D H14 )

Simak berita dan artikel lainnya di  Google News


Leave a Reply