Kapolres Tapteng dan Polres Sibolga Ziarah Ke Makam Pembuka Kampung Sibolga

Sekda Nias Selatan Ikhtiar Duha

Sibolga – Tapteng, Mimbar Bangsa – Untuk mengingat terbentuknya Kota Sibolga, Kapolres Tapteng Bersama Kapolres Sibolga Ziarah ke makam Pembuka Kampung Sibolga jln.Jl.dr Ferdinan Lumban Tobing, Kota Madya Sibolga, Senin ( 29/06/2020)

Dinas-Pariwisata-Anggreani-Dachi

Dalam kesempatan tersebut Kapolres Tapteng AKBP Nicolas Dedy Afirianto,SH,S.I.K,MH dan Kapolres Sibolga, AKBP Triyadi, SH.S.I.K, serta Penjabat Utama Polres Tapteng dan Polres Sibolga mendengarkan sejarah singkat Kota Sibolga.

Sejarah kota Sibolga dahulunya merupakan suatu bandar kecil di Teluk Tapian Nauli yang berada di pulau Poncan Ketek, yang letaknya tidak jauh dan berhadapan langsung dengan Kota Sibolga  sekarang ini.

Setelah mendengar sejarah singkat Kota Sibolga, kemudian Kapolres Tapteng dan kapolres sibolga bersama-sama dengan Pejabat Utama Polres Tapteng dan Polres Sibolga melakukan Tabur Bunga di atas Makam Pembuka Kampung Sibolga.
Mengikuti perkembangan jaman Kota Sibolga Berkembang.(Toris)

Waoli Lase CEO Mimbar Bangsa

Leave a Reply